Ladies Harap Berhati-hati ya, 7 Barang Modis Ini Justru Berisiko Untuk Kesehatan
Thong ternyata menimbulkan risiko terkena infeksi. Saat Anda bergerak, duduk dan berjalan, kain thong juga bergerak dan dapat membawa bakteri dubur ke vagina, bahkan kandung kemih. Sebagian besar thong terbuat dari kain mengkilap dan jenis sutra yang mudah menyimpan bakteri.
Siapa yang tak suka tas jinjing? Tapi sayangnya, jika Anda membawa tas ini dengan isi penuh, Anda berisiko nyeri bahu dan punggung, bahkan nyeri sendi. Jika Anda harus membawa lebih banyak barang, pilihlah ransel yang mendistribusikan beban secara merata di pundak.
3. Tas tangan besar
4. Sepatu hak tinggi
5. Sandal jepit