Miris, Jalani Masa Isolasi Corona di Karantina, Gadis Kecil Ini Malah Tewas Dengan Kondisi Mengenaskan, Ini Penyebabnya
Warga yang menjalani karantina di tempat itu sebenarnya sudah melaporkan tentang buruknya fasilitas. Seperti kurangnya tempat tidur, lokasi yang kumuh, kamar mandi tanpa pintu dan semak belukar.
Namun sayangnya pengaduan itu tak pernah digubris instansi terkait. ***