Cukup Sulit Untuk Minum Air Putih? Coba 5 Cara Sederhana Ini...
3. Beli botol Anda sendiri
Belilah botol air dengan corak yang menarik sesuai dengan keinginan Anda dan yang terpenting temukan ukuran yang mudah untuk Anda bawa kemana-mana dan isi ulang.
4. Atur waktu minum
Sebagai tindakan disipliner, setel alarm di ponsel Anda setiap setengah jam untuk mengingatkan Anda minum air serta menentukan jumlah yang diminum selama setiap periode. Mudah bukan?
5. Letakkan botol air di sisi tempat tidur
Trik meletakkan botol air di samping tempat tidur adalah dengan mengingatkan kita untuk meminum segelas air saat bangun tidur atau sebelum tidur. Minum air putih setelah bangun tidur ternyata juga bermanfaat bagi tubuh.