Saling Klaim Luka Terkait Luka Di Tubuh Pasukan Khusus FPI
"Itu materi investigasi. Kita bicarakan yang umum saja," ujarnya.
Sementara itu, Kepala Instalasi Forensik RS Bhayangkara Raden Said Sukanto (RS Polri Kramat Jati) Arif Wahyono mengatakan, luka memar di tubuh enam anggota laskar khusus itu bukan akibat kekerasan.
"Tadi mayatnya yang memar," kata Arif
Arif juga mengatakan, memar pada jenazah terjadi karena adanya perubahan warna menjadi warna biru di beberapa bagian tubuh seseorang yang sudah meninggal. Ini adalah kondisi yang selalu terjadi pada mayat.
“Tidak ada memar (luka),” kata Arif.
Sebelumnya, 6 anggota Laskar Khusus pengawal Rizieq Shihab ditembak mati polisi. Mereka diberi tindakan tegas karena menyerang petugas polisi.