Manfaat Jeruk Nipis Untuk Kesehatan
6.Melancarkan pencernaan
Jeruk nipis mengandung anti-inflamasi yang bisa merangsang sistem pencernaan. Maka, ketika kita mengalami sembelit atau gangguan pencernaan,jeruk nipisbisa mengatasi kondisi tersebut dan membuat usus bersih kembali.
Lebih dari itu, jeruk nipis dipercaya bisa mencegah masalah pencernaan yang lebih serius seperti kanker kolorektal, wasir, atau tukak lambung.