Anak-anak Susah Makan di Rumah? Coba Sajikan Bola-Bola Nasi Kornet, Dijamin Pasti Suka
3. Masukkan wortel. Tumis hingga wortel layu.
4. Masukkan nasi, kornet, garam, kaldu, merica, dan bawang putih bubuk. Aduk rata. Koreksi rasa.
5. Angkat dan biarkan nasi dingin terlebih dahulu.
6. Kepal nasi dan bentuk bulat. Lakukan sampai nasi habis.
7. Siapkan telur yang dikocok lepas dan tepung panir.
8. Celupkan bola nasi ke telur. Balurkan pada tepung panir.