Menu

Pengurus JMSI Banten Resmi Dilantik, Ini Pesan Ketua Komnas HAM

Satria Utama 8 May 2021, 09:07
Pelantikan pengurus JMSI Banten
Pelantikan pengurus JMSI Banten

“Maka saya sepakat dengan Bung Teguh agar JMSI dapat membangun satu ekosistem media siber dan sekalius juga melakukan penyehatan terhadap ekosistem media sosial,” sambungnya.

Dia menyampaikan rasa prihatin terhadap komunikasi publik masyarakat Indonesia akhir-akhir ini di jagat media sosial. “Sehari-hari, kalau saya baca (media sosial), prihatin. Saya tidak marah diperlakukan seperti itu, dimaki-maki. Cuma saya sedih saja. Kalau begini cara kita berkomunikasi, mengerikan. Peradaban bangsa kita mau kemana?” demikian Ahmad Taufan Damanik. 

Pengda JMSI Banten yang telah dikukuhkan dan dilantik dipimpin oleh Wahyu Hariyadi dari Bantensatu.co didampingi Wakil Ketua Isti Qomat (DigdayaMedia.id), Sekretaris A. Rizki Suhaedi (Naluri.id), dan Bendahara Iwan Triana (PalapaNews.com). 

Pengurus lainnya adalah Bidang Organisasi dan Keanggotaan Mustopa Kamal Fahsya (BentengCyber.com), Bidang Pengembangan Potensi Daerah M. Subur (SerpongUpdate.com), serta Bidang Hukum dan Advokasi Rusdi Tagora (DamarBanten.com).

Selain itu, Bidang Pendataan Anggota dan Verifikasi Alfi, Bidang Kerjasama Antar Lembaga Iwam Tantowi (Patron.id), Bidang Literasi, Ekonomi, Seni Budaya, dan Olahraga Widi Hatmoko (LensaPena.id), dan Bidang Kehumasan Iwan Setiawan.

Usai pengukuhan dan pelantikan, JMSI Banten menyerahkan santunan secara simbolis kepada anak-anak dari panti asuhan. 

Halaman: 234Lihat Semua