Menu

Sebelum Covid-19, Sederet Wabah Ini Pernah Menghantui Umat Manusia dan Mengubah Sejarah Peradaban

Amerita 22 Jul 2021, 14:01
google ilustrasi
google ilustrasi

4. Cacar


Cacar adalah penyakit demam parah dan menular, terjadi pada semua umur dan jenis kelamin. Cacar muncul sebagai pustula besar berisi cairan di wajah dan seluruh tubuh dan sering meninggalkan bekas luka.

Cacar adalah penyebab kematian paling umum dalam sejarah, 30% dari mereka yang terinfeksi tewas. Ada dua jenis cacar: variola mayor dan variola minor. 

5. Wabah Tifus


Halaman: 345Lihat Semua