Luar Biasa, Kekayaan Bersih Dan Bisnis yang Dimiliki oleh Kardashian Dan Jenner Bersaudara Akan Mengejutkan Anda
Kim sangat ahli mempromosikan diri dan keluarganya. Ia aktif di media sosial dan menyadari bahwa unggahannya bernilai uang. Dengan kekayaan 350 juta US$, ia melayani endorse produk dengan tarif 900.000 US$ tiap unggahan.
5. Kylie Jenner
Jika dibandingkan anggota keluarga lainnya, Kylie menempati posisi teratas dalam hal penghasilan.
Baca juga: Kinerja XL Axiata Tumbuh Positif di Tengah Tantangan Ekonomi, Raih Pendapatan Rp 25 Triliun
Jika dibandingkan anggota keluarga lainnya, Kylie menempati posisi teratas dalam hal penghasilan.
Bungsu Kardashian-Jenner yang juga pendiri Kylie Cosmetics ini menjadi berita utama pada Maret 2019 sebagai salah satu miliarder perempuan termuda. Tapi, satu tahun kemudian, Kylie dituduh memalsukan pajak dan memberikan informasi menyesatkan lainnya untuk membuat kekayaan bersihnya tampak lebih besar.
Meski tidak lagi dianggap miliarder, Kylie tetap memiliki kekayaan sebesar 900 juta Dollar AS atau sekitar Rp 12,66 triliun.