Wakil Presiden Gazprombank Rusia Ditemukan Tewas dengan Istri dan Putri Bungsunya di Apartemen Elit
RIAU24.COM - Wakil presiden Gazprombank, Vladislav Avayev, ditemukan tewas di apartemen elitnya di Moskow oleh putrinya yang berusia 26 tahun.
zxc1
Detektif kini tengah menyelidiki dan mendalami kemungkinan pembunuhan dengan pekerjaan dan kehidupan pribadinya.
Ketiga mayat ditemukan dengan luka tembak. Mereka ditemukan oleh putri tertua Vladislav dan Yelena, Anastasia, ketika memasuki apartemen.