Antisipasi Membludaknya Kendaraan Arus Balik, Polisi Imbau Masyarakat Pulang Lebih Awal
RIAU24.COM - Arus mudik Lebaran Idulfitri tahun ini terbilang sangat tinggi. Hal tersebut dikarenakan sudah dua tahun lebih pandemi Covid-19 melanda Indonesia bahkan dunia.
Baca juga: Mahfud Sebut Wajar Kasus Tom Lembong Dianggap Publik kriminalisasi Politik, Ini Alasannya...
zxc1
Firman menjelaskan, imbauan tersebut diberikannya lantaran khawatir di masa puncak arus balik ini akan terjadi kepadatan volume kendaraan apabila semua pemudik menjadwalkan kembali pulang ke Jakarta saat di masa puncak arus balik.