Jenazah Eril Tiba di Indonesia, Pihak Keluarga Himbau untuk Tidak Melakukan Dokumentasi
Selanjutnya, pihak keluarga juga meminta untuk setiap tamu yang hadir agar tidak melakukan dokumentasi pribadi momen takziah dan pemakaman. Hal tersebut dilakukan demi simpati dan empatinya kepada pihak keluarga.
Selain itu, setiap tamu yang akan berkunjung dan hadir di lokasi juga diharapkan untuk mematuhi semua aturan yang berlaku.
Sebagai informasi, sholat jenazah akan dilakukan pada pukul 22:00 WIB hingga 08:00 WIB dan pemakaman akan dilakukan hari Senin (13/6/2022). Sedangkan untuk jadwal ziarah dipersilahkan hadir sebelum pukul 10:00 WIB pada hari Senin.
Baca juga: Presiden Prabowo Minta Perjalanan Dinas Hemat, Anggaran Bakal Jadi Jaminan Perumahan Rakyat