Menu

Kerap Melakukan Hal Seperti Ini Menurut Studi Akan Memperpendek Usia, Kok Bisa?

Azhar 16 Jun 2022, 13:25
Ilustrasi. Sumber: Gramedia
Ilustrasi. Sumber: Gramedia

Yang paling utama yakni menatap layar komputer dan ponsel, dan terpapar polusi cahaya hingga larut malam, adalah kondisi yang sangat mengganggu jam sirkadian.

"Ini mengacaukan perlindungan untuk mata dan itu bisa memiliki konsekuensi di luar penglihatan, merusak seluruh tubuh dan otak," sebut Penulis senior Profesor Pankaj Kapahi.

Halaman: 12Lihat Semua