8 Jenis Buah Ini Baik Dikonsumsi Oleh Penderita Maag Loh, Yuk Cek Jenisnya!
7. Pir
Buah pir mengandung varian vitamin B yang baik untuk pencernaan dan sistem saraf. Konsistensinya yang lunak dan mudah dicerna menjadikannya pilihan yang baik untuk Anda makan sehari hari.
8. Melon
Melon bisa menjadi salah satu pilihan buah bagi Anda penderita gangguan maag. Tidak hanya lezat, buah ini juga mengandung banyak vitamin. Melon mengandung berbagai vitamin seperti vitamin K, vitamin C dan vitamin A.
Rasanya yang manis bisa menjadi salah satu pilihan buah yang dapat Anda makan secara berkala. Potonglah buah melon dalam potongan kecil, dan Anda bisa menjadikannya sebagai camilan di kala beristirahat.
(***)