Menu

Viral! Menteri Malaysia Pidato Pakai Bahasa Jawa, Respon Warganet Beragam

Amastya 19 Jan 2023, 08:46
 Datuk Onn Hafiz Ghazi selaku Menteri Besar Johor, Malaysia berpidato menggunakan bahasa Jawa /@onnhafiz
 Datuk Onn Hafiz Ghazi selaku Menteri Besar Johor, Malaysia berpidato menggunakan bahasa Jawa /@onnhafiz

Pernyataannya ini dijawab oleh ketua sidang dengan pernyataan "cakap Jawa ke tu Yang Berhormat". Ghazi menjawab, "saya coba".

Dalam video tersebut Ghazi tidak hanya berbicara bahasa Jawa namun juga bahasa asing lainnya seperti berbicara dalam bahasa China dan Tamil.

Video tersebut, mengundang reaksi dari berbagai netizen. Salah satu netizen berujar hal tersebut adalah upaya sang menteri untuk menunjukan rasa hormatnya. Termasuk keahliannya berbahasa asing.

"Dia bahasa Jawa bukan secara tidak hormat. Dia ngomong satu quotes, tapi di translate ke beberapa bahasa dari Inggris, bahasa Jawa, Mandarin dan Tamil. Ini malah menunjukkan kewibawaan dan kelihaian beliau dalam bahasa asing," ujar salah satu netizen.

"Ya karena keturunan Jawa di sana banian banget," kata netizen lain.

Sekedar informasi, dikutip dari akun Twitter @onnhafiz, pidato itu sebenarnya dilakukan dihadapan parlemen 11 Desember 2022 lalu.

Halaman: 123Lihat Semua