Prader Willi Syndrome, Penyakit Langka yang Diidap Anak Oki Setiana Dewi
Apa penyebabnya?
Penyebab pasti prader willi syndrome ini belum diketahui.
Tetapi, biasanya kondisi PWS ini terjadi karena adanya perubahan genetik pada wilayah kromosom 15 yang bisa mengganggu fungsi normal bagian otak yang disebut hipotalamus.
Dikutip dari WebMD, kondisi PWS ini juga bisa terjadi karena adanya cedera kepala atau otak. Namun, belum ada cara yang bisa mencegahnya.
Bagaimana ciri prader willi syndrome?