Finlandia Resmi Gabung NATO, Ini Respon Rusia
Boris Gryzlov, Duta Besar Rusia untuk Belarusia, mengatakan itu merupakan bagian dari rencana yang lebih luas untuk memastikan keamanan. Dia menambahkan sebuah fasilitas penyimpanan senjata nuklir taktis di Belarusia akan selesai dibangun pada 1 Juli, tanpa menyebutkan di mana persisnya.