Apa Itu Kamis Putih? Ini Arti, Sejarah serta Rangkaian Perayaannya
RIAU24.COM - Kamis Putih adalah salah satu peringatan sebelum hari Paskah. Hari ini termasuk dalam rangkaian Tri Hari Suci Paskah.
Tri Hari Suci ini adalah rangkaian dari pekan suci yang dimulai dari Kamis Putih, Jumat Agung, dan Sabtu Suci.
Kamis putih sering juga disebut Holy Thursday, Maundy Thursday, atau Sheer Thursday.
Sesuai dengan namanya, Kamis Putih jatuh pada Kamis sebelum Paskah yakni pada tanggal 6 April 2023.
Lantas, seperti apa penjelasan dan sejarah peringatan Kamis Putih?
Simak informasi selengkapnya.