Ciri-ciri Baby Blues, Kondisi Mental yang Bisa Dialami Ibu usai Melahirkan
"Selain itu bantu ibu merawat bayi agar bisa beristirahat dengan optimal, ajak ibu happy-happy misal dengan beliin makanan kesukaan, hindari komentar-komentar di depan ibu sampaikan dengan sopan dan jangan maksa, serta berikan ruang dan kepercayaan untuk si ibu agar belajar dan beradaptasi," sambungnya.
Apabila memang sudah memerlukan pertolongan profesional, Disya menyarankan orang terdekat seperti pasangan untuk menemani ibu yang mengalami baby blues pergi ke psikolog klinis atau psikiater. ***