RIAU24.com Politik Gibran Ikut Respons soal Film 'Dirty Vote': Saya Belum Nonton, Kalau Ada Curang Silakan Buktikan Zuratul • 12 Feb 2024, 15:24 Gibran Ikut Respons soal Film 'Dirty Vote': Saya Belum Nonton, Kalau Ada Curang Silakan Buktikan. (X/Foto) Ditanya apakah merasa dirugikan dengan adanya film dokumenter tersebut, Gibran kembali mengatakan bahwa dirinya belum menonton film tersebut. "Saya belum nonton, ya biasa saja," pungkas Gibran. (***) Baca juga: Mau Bawa Pulang Makanan Bergizi Gratis? Ini Syaratnya