Menu

Ini 4 Minuman di Balik Rahasia Panjang Umur Warga Blue Zone

Devi 3 Jul 2024, 18:55
Ini 4 Minuman di Balik Rahasia Panjang Umur Warga Blue Zone
Ini 4 Minuman di Balik Rahasia Panjang Umur Warga Blue Zone

"Polifenol dalam teh hijau juga meningkatkan pembentukan tulang dan menghambat kerusakan tulang sehingga menghasilkan kekuatan tulang yang lebih besar," kata Cochran.

2. Kopi Hitam

Kopi hitam tanpa gula tambahan sangat disarankan karena memiliki kafein dan banyak sekali antioksidan yang baik untuk tubuh. Kopi juga mengandung vitamin B5 untuk sel darah, mangan untuk perkembangan tulang dan metabolisme, serta potasium untuk membantu menurunkan tekanan darah.

Beberapa zat lain yang mungkin ditemukan dalam kopi hitam seperti magnesium untuk membantu produksi energi dan memperbaiki tidur dan niacin yang berguna mengubah vitamin menjadi energi yang bisa digunakan.

Secara keseluruhan, konsumsi kopi dikaitkan dengan penurunan risiko diabetes tipe dua, depresi, penyakit neurodegeneratif, kanker, hingga penyakit hati.

"Ini dikonsumsi hampir seperti minuman lainnya dan tidak seperti minuman ringan," kata peneliti blue zone Dan Buettner.

Sambungan berita: 3. Teh hitam
Halaman: 123Lihat Semua