Menu

Tahukah Anda, Inilah Perbedaan Batuk Berdahak Disertai Pilek dan Batuk Kering disertai Pilek pada Anak

Devi 5 Jul 2024, 15:34
Tahukah Anda, Inilah Perbedaan Batuk Berdahak Disertai Pilek dan Batuk Kering disertai Pilek pada Anak
Tahukah Anda, Inilah Perbedaan Batuk Berdahak Disertai Pilek dan Batuk Kering disertai Pilek pada Anak

Batuk jenis ini biasanya disebabkan oleh infeksi virus atau bakteri pada sistem pernapasan, seperti flu, pilek, dan pneumonia. Sementara itu, batuk pilek kering tidak mengeluarkan lendir ataupun dahak melainkan respon tubuh saat tenggorokan gatal karena terdapat iritasi pada saluran pernapasan atas.

Batuk kering juga bisa terjadi saat adanya sisa lendir yang terakumulasi di hidung atau tenggorokan setelah flu atau pilek atau pilek.

Perbedaan Batuk Pilek Berdahak dan Kering pada Anak Berdasarkan Gejalanya

Perbedaan yang cukup jelas antara batuk pilek berdahak dan kering pada anak sebetulnya terletak pada gejala yang timbul. Biasanya, gejala batuk pilek berdahak pada anak yang paling khas, yaitu:

  • Batuk mengeluarkan lendir atau dahak
Halaman: 123Lihat Semua