Menu

Poin Penting Pleidoi SYL: Tegas Bantah Pemerasan, Syahrul Minta Vonis Bebas

Zuratul 6 Jul 2024, 14:38
Poin Penting Pleidoi SYL: Tegas Bantah Pemerasan, Syahrul Minta Vonis Bebas. (X/Foto)
Poin Penting Pleidoi SYL: Tegas Bantah Pemerasan, Syahrul Minta Vonis Bebas. (X/Foto)

SYL menyatakan keterangan yang disampaikan sejumlah mantan anak buahnya di Kementerian Pertanian (Kementan) yang menyimpulkan ada perintah melakukan pengumpulan iuran atau dana sharing tidak diberikan dalam kapasitas saksi tersebut mendengar langsung perintah.

2. Merasa dizalimi

SYL merasa dizalimi karena dituntut dengan pidana 12 tahun penjara oleh jaksa KPK atas kasus dugaan pemerasan di lingkungan Kementan. 

SYL merasa tidak pernah melakukan perbuatan sebagaimana yang dituduhkan tim jaksa KPK.

"Saya berserah diri kepada Allah SWT atas tuntutan tersebut, akan tetapi saya merasa dizalimi karena dianggap melakukan perbuatan yang memang tidak pernah saya lakukan," ucap dia.

3. Pamer segudang penghargaan 

Halaman: 123Lihat Semua