PBNU Buka Suara usai 5 Petinggi Nahdliyin Bertemu dengan Presiden Israel
Sebab, PBNU tak pernah mendapatkan pemberitahuan untuk berkunjung ke Israel dalam forum rapat belakangan ini.
"Tidak ada pemberitahuan di rapat," kata dia.
Baca juga: Presiden Prabowo Minta Perjalanan Dinas Hemat, Anggaran Bakal Jadi Jaminan Perumahan Rakyat
Sebelumnya beredar foto-foto yang memperlihatkan 5 orang Nahdliyin bertemu dengan Herzog.
Mereka di antaranya Zainul Maarif, Munawir Aziz, Nurul Bahrul Ulum, Syukron Makmun dan Izza Annafisah Dania.
Belum jelas kapan pertemuan tersebut terjadi.
Israel gencar melancarkan agresi hingga tindakan genosida ke Gaza Palestina belakangan ini yang mengakibatkan banyak korban sipil tewas.