10 Manfaat Bunga Telang untuk Kesehatan
Khasiat anti peradangan bunga telang dapat menenangkan otot perut, meredakan mual, dan gangguan pencernaan. Bunga telang juga memiliki khasiat anthelmintik yang membantu mencegah pertumbuhan bakteri berbahaya.
10. Membantu Menurunkan Berat Badan
Beberapa penelitian menunjukkan bahwa bunga telang membantu upaya penurunan berat badan. Sebuah penelitian tabung reaksi menunjukkan ekstrak bunga telang bisa memperlambat pembentukan sel lemak, dengan mengatur jalur tertentu yang terlibat dalam perkembangan sel.
Meski begitu penelitian lebih lanjut diperlukan untuk mengevaluasi bagaimana bunga telang bisa mempengaruhi berat badan, terutama jika dimasukkan ke dalam pola makanan.