Menu

KPK Jadwalkan Pemeriksaan Mantan Direktur Garuda Indonesia Dalam Suap Pengadaan Pesawat

Bisma Rizal 23 Dec 2019, 13:20
Komisi Pemberantasan Korupsi jadwalkan periksa mantan Direktur Garuda Indonesia, Soenarko (foto/int)
Komisi Pemberantasan Korupsi jadwalkan periksa mantan Direktur Garuda Indonesia, Soenarko (foto/int)

zxc2

Yuyuk menambahkan, dalam jadwal pemeriksaan Soenarko dipanggil dengan status EVP Engineering sekaligus pensiunan PT Garuda Indonesia (persero) Tbk.

Sebelumnya, KPK telah menetapkan tiga tersangka kasus pengadaan di PT Garuda Indonesia, yakni mantan Direktur Utama PT Garuda Indonesia Emirsyah Satar, mantan Direktur Teknik dan Pengelolaan Armada PT Garuda Indonesia Tbk Hadinoto Soedigno, dan Direktur Utama PT Mugi Rekso Abadi, Soetikno Soedarjo.

Halaman: 123Lihat Semua