4.273 Warga di Empat Kecamatan di Pelalawan Sudah Terdampak Banjir
RIAU24.COM - PELALAWAN- Level air sungai kampar pontoon RAPP Langgam, Jum’at (27/12/2019) kemarin 3,59 meter, kenaikan 13 cm sehari sebelumnya ditempat yang sama.
zxc1
Dijelaskannya, di Pangkalan Kerinci ada Desa Rantau Baru, Kuala Terusan dan Kualo. Pangkalan Kuras terjadi banjir di Desa Kemang. Untuk Kecamatan Pelalawan banjir sudah terjadi di Kelurahan Pelalawan, Desa Sering, Desa Kuala Tolam dan Desa Ransang.