Menu

Sebelum Ditempati, Tiga Hal Ini Jadi Catatan Pemko Pekanbaru Untuk Pengelola STC

Ryan Edi Saputra 12 Feb 2020, 12:48
Suasana di Lobby STC
Suasana di Lobby STC

"Bagaimana caranya mengatur, terserah mereka," ucap El Syabrina.

Kemudian lahan parkir. Kawasan parkir sebelah kiri di arah Jalan Jenderal Sudirman harus diselesaikan.

"Kami menuntut sebelum memasuki bulan Ramadan sudah harus dibangun kawasan parkir. Karena, Ramadan adalah momen para pedagang untuk meningkatkan omzet," sebut El Syabrina.

Kalau tempatnya nyaman, maka para pedagang juga akan nyaman. Masyarakat yang datang juga merasa nyaman.

"Dengan kondisi sekarang, apakah mungkin (nyaman)?" tanya El Syabrina.

Mengenai pedagang korban kebakaran 2015 yang tidak mau pindah dari tempat penampungan sementara (TPS), hal itu dinilai ada kesan keegoisan. Saat ini, pedagang yang berjualan di pinggir jalan sangat diuntungkan. 

Halaman: 123Lihat Semua