Resep Sayur Lodeh Kulit Melinjo
2. Sembari menunggu kulit melinjo empuk. Haluskan bumbu seperti bawang putih, bawang merah, cabai, dan kunyit.
3. Jika kulit melinjo sudah matang, matikan kompor. Kemudian masukkan bumbu halus, garam, penyedap rasa, dan gula dalam panci. Campur bumbu hingga merata. Masukkan pula daun salam dan lengkuas.
4. Jika sudah mendidih, tambahkan santan dan masak hingga sayur lodeh mendidih.
5. Jika sudah matang, angkat dan sajikan.