Sejarah 22 Februari: Terungkap, Amerika Serikat Miliki Satelit Pengintai Corona
Teknologi itu dipasang pada kamera khusus yang dilengkapi lensa telefoto dengan panjang fokus 610 mm.
Kamera itu memiliki ukuran cukup besar dengan panjang hingga 5 kaki. Panjang lensanya 12 inci dengan diameter 7 inci. Model kamera berukuran 9 kaki.
Selama 1959 hingga 1972, Corona sudah mengumpulkan lebih dari 800 ribu gambar.
Dari gambar tersebut, dapat diketahui berbagai informasi intelijen seperti lokasi kompleks rudal Uni Soviet, sampai tipe-tipe kapal selam Uni Soviet.