Daftar Keluarga Terkaya di Dunia, Mampu Mengumpulkan Harta Sebanyak USD 312 Miliar Dalam 1 Tahun
9. Keluarga Thomson dari Kanada
David Thomson dan keluarganya mengendalikan kerajaan media dan penerbitan yang didirikan oleh kakeknya Roy Thomson. Keluarga tersebut memiliki sekitar dua pertiga saham di penyedia data dan layanan keuangan Thomson Reuters melalui perusahaan investasi Woodbridge. Kekayaan bersih keluarga Thomson diperkirakan mencapai USD 61,1 miliar.
Baca juga: YLKI Minta Biaya Rokok Jangan Kalahkan Air, Warga Harus Cerdas Atur Pola Konsumsi Sehari-hari
10. Keluarga Boehringer/Von Baumbach