Menu

Inilah Jenis-Jenis Blackhole di Alam Semesta

Fitrianto 23 Jan 2022, 11:39
Eso.org
Eso.org

RIAU24.COM -  1. Supermassive Black Hole

Lubang Hitam tipe ini memiliki ukuran dan kekuatan Gravitasi yang sangat besar dan umumnya terletak di daerah seputar pusat Galaksi.

Tipe Lubang hitam ini bahkan bisa memiliki massa milaran kali masa matahari. Salah satu dari Lubang Hitam tipe ini adalah lubang hitam yang terdapat di pusat galaksi kita, Bimasakti. Ilmuan belum tau persis bagaimana Lubang Hitam tipe ini terbentuk. Namun menurut mereka Lubang Hitam Tipe ini terbentuk pada awal terbentuknya galaksi.

2. Stellar Black Hole

Lubang Hitam tipe ini terbentuk akibat mati nya bintang berukuran dan bermassa super besar lalu Supernova sampai akhirnya meninggalkan 'bekas' yaitu sebuah Black Hole atau lubang hitam. Menurut ilmuan, Bintang yang Supernova dapat membentuk Black Hole jika massa nya lebih besar dari 20x massa Matahari. Tipe ini berlokasi di ruang antar bintang atau Interstellar.

3. Miniature Black Hole

Halaman: 12Lihat Semua