Buntut Komentar Influencer Gitasav, Begini Islam Memandang 'Chilfree'
Ide ini umumnya diadopsi oleh pasangan suami istri yang hanya ingin menikmati hidup berdua dengan pasangan tanpa adanya anak.
Penggunaan istilah childfree untuk menyebut orang-orang yang memilih tidak memiliki anak ini mulai muncul di akhir abad 20 di negara barat, seperti Amerika Serikat (AS), Prancis, Inggris, dan lainnya.
Alasan orang menganut ide ini bisa karena beragam alasan, mulai dari mengejar karier, sulit menemukan pasangan yang cocok, kekhawatiran finansial maupun takut tidak bisa mendidik anak.
Baca juga: Oknum Polisi Peras Anak Buah Rp20 M Tersangka Kasus Pembunuhan yang Juga Anak Bos Jaringan Prodia
(***)