Tak Hanya Menyegarkan, Ini 4 Manfaat Minum Air Kelapa
Potasium telah terbukti menurunkan tekanan darah pada orang dengan tekanan darah tinggi atau normal.
Selain itu, potasium dalam air kelapa membantu menghilangkan natrium ekstra dari tubuh Anda melalui urin.
Kadar natrium yang tinggi bisa menganggu keseimbangan cairan tubuh.
Akibatnya, diameter pembeluh darah arteri akan mengecil. Hal inilah yang membuat jantung harus bekerja ekstra untuk memompa darah ke seluruh tubuh. ***