Kenali Ciri-ciri Lambung Stres, Salah Satunya Perut Terasa Keram
Memiliki perut gugup bisa terjadi kepada siapa saja.
Namun, dikutip dari Healthline, lambung stres atau perut gugup bukan kondisi resmi atau yang dapat didiagnosis.
Kondisi ini bisa jadi berkaitan dengan keadaan emosi atau kesehatan mental, kesehatan pencernaan, atau usus, dan bahkan campuran keduanya.
Perut gugup juga bisa menjadi cara sistem pencernaan bekerja secara alami selama masa stres.
Gejala umum perut gugup atau lambung stres dapat meliputi:
'Kupu-kupu' di perut