Menu

Alasan Anak Doyan Roleplay di Medsos Rentan Kena Gangguan Jiwa

Devi 18 Jun 2023, 14:17
Alasan Anak Doyan Roleplay di Medsos Rentan Kena Gangguan Jiwa
Alasan Anak Doyan Roleplay di Medsos Rentan Kena Gangguan Jiwa

"Kepribadian itu merupakan ciri seseorang dalam menyikapi kehidupannya sehari-hari. Kepribadiannya bisa terganggu menjadi yang namanya gangguan kepribadian," ujarnya.

Ia menjelaskan ada beberapa gangguan kepribadian yang bisa diidap anak yang kecanduan bermain roleplay di medsos.

Salah satunya yakni gangguan kepribadian borderline.

"Gangguan kepribadian borderline ini anak tidak memiliki citra diri yang baik, emosionalnya labil sekali," ungkapnya.

Selain borderline, anak yang keseringan roleplay juga bisa mengidap kepribadian yang narsisistik.

"Anak ingin selalu menjadi yang paling hebat, paling jago, dan nomor satu," imbuhnya.

Halaman: 123Lihat Semua