Menu

Wacana Susi Pudjiastuti Masuk Bursa Cawapres Anies, Begini Respon Berbeda Tiga Partai

Zuratul 26 Jul 2023, 09:25
Wacana Susi Pudjiastuti Masuk Bursa Cawapres Anies, Begini Respon Berbeda Tiga Partai. (Twitter/Foto)
Wacana Susi Pudjiastuti Masuk Bursa Cawapres Anies, Begini Respon Berbeda Tiga Partai. (Twitter/Foto)

Lebih lanjut, Ketua DPP Partai NasDem, Charles Meikyansyah pun meyakini Anies dan Susi membahas soal cawapres kala pertemuan itu.

"Pembahasan soal pemimpin 2024 pasti ada. Apakah bu Susi masuk radar pendamping Pak Anies itu hak sepenuhnya Pak Anies mencari pendampingnya. Bu Susi menarik sekali di mata publik," kata Charles.

Sementara juru bicara PKS Ahmad Mabruri menduga pertemuan Anies dengan Susi sebagai upaya mencari cawapres yang sesuai dengan kriteria 0 seperti yang telah Anies sampaikan.

Kendati demikian, Mabruri enggan berspekulasi apakah pertemuan itu turut membahas peluang Susi menjadi cawapres.

"Mesti ditanya ke Mas Anies langsung. Mungkin Mas Anies lagi cari kriteria 0," kata Mabruri saat dihubungi, kemarin.

"Kan, cawapres sudah diserahkan ke Mas Anies, PKS ikut kesepakatan aja," imbuhnya.

Halaman: 234Lihat Semua