Menhan Prabowo Naik Kereta Cepat Bareng Presiden Jokowi, Ngobrol Soal Politik?
Menurut dia, Kereta Cepat Jakarta-Bandung canggih dan serasa di luar negeri.
"Tentunya kereta api yang high speed, canggih, modern bersih juga. Serasa di luar negeri. Tadi bagus sekali," ujarnya.
(***)
Baca juga: Pujian untuk Prabowo yang Gemar Membaca