Ratusan Mahasiswa UMRI Lakukan Aksi Demo, Tuntut Penuntasan Karhutla
RIAU24.COM - Ratusan mahasiswa Universitas Muhammadiyah Riau (UMRI) melakukan aksi demo di depan kantor Gubernur Riau, Jumat, 20 September 2019.
Kedatangan mereka terkait dengan masih terjadinya kabut asap akibat kebakaran hutan dan lahan (karhutla) di Riau.
"Kami ingin pemerintah tuntaskan karhutla di Riau," kata salah seorang mahasiswa melakukan orasinya.
Baca juga: Kecelakaan Maut Tewaskan Sekeluarga di Hangtua, Pengendara Positif Narkoba usai Pulang Dugem
Hingga berita ini diturunkan, aksi demo masih dilakukan di depan kantor gubernur Riau.
zxc2