Lebih Dari 30 Ubur-ubur Portugis yang Mematikan Ditemukan di Pantai Terengganu, Jangan Pernah Menyentuhnya Bila Tak Ingin Alami Hal Ini
Sebelumnya, makhluk berbisa ini juga baru-baru ini terlihat di perairan Pahang dan Johor. Mereka cukup mudah dikenali karena tembus cahaya, dan biasanya berwarna biru, ungu, merah muda, atau ungu muda. Di beberapa tempat, mereka dikenal sebagai "Bluebottles."
Ingat, jangan sentuh mereka, meskipun ubur-ubur yang sudah mati!
Baca juga: Laut Air Tawar Aral Utara Yang Rusak Parah Dihidupkan Kembali, Volume Air Hampir 2 Kali Lipat
Baca juga: Presiden Korsel Yoon Suk Yeol Ditangkap!