Bupati Inhu Turun Langsung Berikan Edukasi dan Sosialisasi Tentang Virus Corona
Ditanya terkait agenda edukasi ke sekolah-sekolah, Bupati tegaskan bahwa upaya ini akan tetap dilakukan.
Baca juga: Dihadiri Gubernur, Ketua DPRD Riau dan Ribuan Masyarakat, Golkar Inhu Gelar Jalan Sehat Minggu Besok
"Saya sudah berkoordinasi dengan Kepala Dinas Kesehatan, untuk setiap Puskesmas di Inhu agar melakukan edukasi yang sama ke sekolah-sekolah," jelasnya.
zxc2