Menu

Kopdagrin Akan Sinkronisasi Data Tata Miskin dan Data KK yang Terdampak Ekonomi Akibat Wabah Covid-19

Replizar 17 Apr 2020, 20:02
Kepala Dinas Kopdagrin Kuansing, Azhar (foto/int)
Kepala Dinas Kopdagrin Kuansing, Azhar (foto/int)

RIAU24.COM - KUANSING- Dinas Koperasi UKM Perindustrian dan Perdagangan Kabupaten Kuantan Singingi, Provinsi Riau. Akan melakukan Singkronisasi Data Tata Miskin dan Data Kepala Keluarga (KK), yang terdampak ekonomi akibat Wabah Virus Corona atau Covid-19.

"Dari data masuk di Kuansing, terdapat sekitar 38.101 KK. Tapi dari 38.101 tersebut perlu diverifikasi, sebab masih ada yang belum terdampak secara ekonomi tapi masuk dalam data," ungkap Kepala Dinas Koperasi UKM Perindustrian dan Perdagangan (Kopdagrin) Kabupaten Kuantan Singingi, Drs. Azhar, MM ketika dihubungi Riau24.com, Jumat (17/4).

zxc1


Untuk itu, Dinas Kopdagrin, Katanya, sudah membuat surat verifikasi dengan seluruh Camat dan para Kepala Desa se Kuantan Singingi. Sebab, ada beberapa kriteria yang memperolehnya, yaitu :
Halaman: 12Lihat Semua