Kebakaran RS di Irak Tewaskan Pasien Covid-19, Ketua Parlemen Sebut Bukti Nyata Kegagalan Selamatkan Jiwa Rakyat
Reuters melaporkan bentrokan antara demonstran dan polisi di tempat kejadian, dan dua kendaraan polisi dibakar.
zxc2
"Saya mendengar ledakan besar di dalam bangsal virus corona dan kemudian api meletus dengan sangat cepat," kata seorang penjaga rumah sakit kepada Reuters.
Baca juga: China Bersiap Menghadapi Ketegangan Baru dengan Trump Atas Perdagangan, Teknologi, dan Taiwan
April lalu, kejadian serupa terjadi di sebuah rumah sakit di ibu kota Baghdad. Kebakaran itu disebabkan oleh tangki oksigen yang meledak dan memicu api dan menewaskan 82 jiwa dan melukai 110 orang lain.
Menteri Kesehatan Hassan al-Tamimi mengundurkan diri setelah kebakaran itu.