Keluhkan Soal Tapal Batas, Sejumlah Warga Mengadu ke DPRD Riau
Wakil Ketua DPRD Riau, Agung Nugroho, yang juga menghadiri langsung pertemuan antara masyarakat dengan Komisi I mengungkapkan bahwa persoalan ini akan diperhatikan serius oleh DPRD.
"Kita dan Komisi I akan segera turun ke lapangan bersama Tapem dan akan kami urus sampai ke pusat, karena memang banyak keganjilan di sana. Banyak masyarakat di sana yang terdaftar di Pekanbaru tapi disuruh mengurus administrasinya ke Kampar," ujarnya.
Baca juga: Kecelakaan Maut Tewaskan Sekeluarga di Hangtua, Pengendara Positif Narkoba usai Pulang Dugem