Mengorek Kuping Pakai Cotton Bud Bikin Puasa Batal? Ini Jawabannya
Namun dimaklumi, para Muslim begitu bersemangat selama menjalankan puasa. Sehingga wajar mereka berusaha semaksimal mungkin agar dapat menghindari hal-hal pembatal puasa. Sampai-sampai hal-hal yang tidak termasuk pembatal dianggap sebagai pembatal puasa. Wallahu A'lam.