Kapolda Riau Patroli Udara Kebakaran Hutan dan Lahan di Provinsi Riau
"Setelah mendapatkan titik koordinat, kita akan teruskan kepada Para Kapolres setempat untuk melakukan penanganan, tentunya upaya pemadaman terlebih dahulu yang utama kita lakukan, apabila nanti ditemukan unsur-unsur kesengajaan akan kita dalami bekerjasama dengan Polres setempat," pungkasnya.
Kegiatan patroli selesai pukul 15.00 Wib. Selama kegiatan situasi terdapat dlm keadaan aman terkendali.***
Baca juga: 16 Miliar, Anggota DPRD Riau Fraksi PDI-P Ini Pertanyakan Proyek Gedung RSUD Arifin Achamad