Menu

Tak Ingin Keteteran Hadapi China di Perbatasan, India Borong Ribuan Senjata Canggih Ini Dari Amerika

Siswandi 29 Sep 2020, 12:25
Senapan serbu SIG716 yang akan dibeli India dari China.  Foto: int
Senapan serbu SIG716 yang akan dibeli India dari China. Foto: int

Pengadaan senapan ini juga  bagian dari rencana yang disusun Angkatan Darat India sejak Oktober 2017 silam. 

Termasuk memperoleh 700.000 unit senapan serbu, 44.000 senapan mesin ringan, dan hampir 44.600 karabin. 

Senapan serbu ini akan dipasok selama 1 tahun untuk memenuhi kebutuhan mendesak Angkatan Darat India. 

Awal tahun ini, Angkatan Darat India telah mendatangkan puluhan ribu unit senapan serbu SIG716. Senjata itu. Termasuk bagian dari pembelian gelombang pertama. 

Senapan yang diproduksi di fasilitas SIG SAUER di New Hampshire ini merupakan pengganti dari senapan serbu INSAS yang dikembangkan dan diproduksi oleh perusahaan negara, Ordnance Factor Board (OFB). ***

Halaman: 12Lihat Semua