Ternyata Ini Manfaat Mandi Air Panas yang Tidak Diketahui Oleh Banyak Orang, Bukan Hanya Untuk Menghangatkan Tubuh Lho...
Ini juga memberikan kesegaran dan mencegah demam serta batuk dan flu.
2. Relakskan otot
Berendam di air panas setelah terkena hujan bisa mengurangi ketegangan tubuh dan otot. Ini juga dapat memberikan ketenangan pikiran dan membuat seseorang mudah tertidur.
3. Mengurangi stres
Sebuah penelitian yang diterbitkan pada tahun 2002 menemukan bahwa air panas dapat merangsang otak untuk membantu memproduksi hormon oksitosin yang membuat seseorang merasa tenang dan berpikiran positif.
4. Memperbaiki sirkulasi darah