Kisah Tragis Bocah Kantong Plastik Murtaza Ahmadi Asal Afghanistan yang Dikenal Sebagai Messi Kecil, Terancam Diculik Oleh Taliban
Menurut ayahnya, Kedutaan Spanyol siap mengeluarkan visa untuk mereka. Mereka pun langsung mencoba menghubungi klub sepak bola Barcelona untuk mengatur detail pertemuan tersebut. Mereka telah berjanji bahwa mereka akan menjawab dalam empat sampai lima hari.
Namun, permintaan itu ditolak dan mereka harus kembali ke desa mereka.
Hidup sangat berbahaya di Afghanistan
Baca juga: Kebakaran Hutan LA: Di Tengah Pasokan Air Tawar Terbatas, Petugas Pemadam Gunakan Air Laut
Hidup sangat berbahaya di Afghanistan