Menu

Tahu Enggak Ternyata Daerah Ini Biaya Hidup Termurah di Indonesia, Ramah Dengan Kantong Mahasiswa

Riki Ariyanto 14 Sep 2021, 15:33
Tahu Enggak Ternyata Daerah Ini Biaya Hidup Termurah di Indonesia, Ramah Dengan Kantong Mahasiswa (foto/int)
Tahu Enggak Ternyata Daerah Ini Biaya Hidup Termurah di Indonesia, Ramah Dengan Kantong Mahasiswa (foto/int)

Sehingga Banyuwangi setidaknya layak menyanding predikat kota termurah untuk kalangan mahasiswa yang dompet tipis. 

Kemudian ada Kota Cirebon juga menawarkan biaya hidup yang murah bagi pekerja pemula. Biaya hidup di Cirebon ini selama satu bulan cuma Rp 1,5 juta hingga Rp 2 juta. Biaya hidup itu termasuk sewa kamar, uang makan dan transportasi.

Terakhir ada Bandar Lampung yang biaya makan per bulan cuma sekira Rp 600 ribu hingga Rp 800 ribu. Lalu, biaya kos atau sewa kamar per bulan sekitar Rp 350 ribu atau Rp 4 juta per tahun. Bila ditotal, maka biaya makan, tempat tinggal dan biaya hidup utama berkisar Rp 1,5 juta per bulan.

Halaman: 12Lihat Semua